Konfigurasi DHCP Server pada Linux Debian 7.8

DHCP Server (Dynamic Configuration Protocol) adalah aturan untuk memberikan ip secara dinamis pada client, sehingga client tak perlu lagi mengisi ip di setelan jaringannya. DHCP Server tak hanya dimiliki oleh MikroTik dan Windows. Kali ini saya akan mengkonfigurasi DHCP Server pada Linux Debian 7.8
Berikan ip pada linux dengan mengetikan nano /etc/network/interfaces, lalu sesuai dengan gambar dibawah.
Install paket aplikasi DHCP Server dengan mengetikan apt-get install dhcp3-server -y.
Buka file dhcpd.conf, lalu cari A Slightly hilangkan tanda pagar seperti gambar dibawah.
Ganti ip address bawaan dan sesuaikan dengan gambar dibawah.
Cari kata subnet 10.152.187.0 netmask 255.255.255.0.
Hilangkan pagar lalu ganti dengan network yang digunakan oleh kita.
Setelah selesai save konfigurasi tersebut, lalu restart konfigurasi dengan mengetikan perintah dibawah.
Masuk pada menu network adafter, Obtainkan pada Vmnet 1 lalu Disabled > Enabled.
Klik kanan pada Vmnet 1 lalu pilih Status > Details.
Bila sudah mendapatkan ip maka DHCP Server sudah berhasil. Bila gagal coba hilangkan ceklis pada interface Vmnet 1 di menu Edit > Virtual Network Editor.
Tonton video dibawah untuk lebih jelasnya.
Bila ada pertanyaan comment dibawah, Jangan lupa share bila bermanfaat ^^.
Salam TKJ

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Konfigurasi DHCP Server pada Linux Debian 7.8"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel