Cara Mengatur Sensitivitas Suara Mikrofon pada PC
September 20, 2020
Add Comment
Pada postingan kali ini saya akan memberikan beberapa tips untuk mengatur sensitivitas suara mikrofon pada PC. Sebagian orang salah mengartikan antara volume dan sensitivitas suara pada mikrofon. Sensitivitas pada mikrofon adalah peka atau tidaknya mikrofon menangkap suara kita, sedangkan volume mikrofon yaitu besar atau kecilnya suara kita. Tak usah lama lama langsung kita ke pembahasan.
Pertama buka Control Panel pada kolom search Windows.
Setelah jendela Control Panel terbuka pilih Hardware and Sound.Kemudian pilih Sound untuk menkonfigurasi suara.Pilih menu Recording untuk mengatur mikrofon, lalu klik Properties.Untuk mengatur sensitivitas mikrofon pilih menu Levels kemudian atur Microphone Boost. Jika dB semakin besar maka mikrofon akan semakin sensitif begitupun sebaliknya.Untuk mengecek suara kita bisa masuk pada menu General kemudian mencoba berbicara. Disini suara kita ditunjukan dengan bar yang berwarna hijau.Bila ada pertanyaan comment dibawah, Jangan lupa share bila bermanfaat ^^.
0 Response to "Cara Mengatur Sensitivitas Suara Mikrofon pada PC"
Posting Komentar